VISI DAN MISI KEMAHASISWAAN SMRH
VISI
Menjadikan pusat unggulan pengembangan kegiatan kemahasiswaan yang professional sesuai kompetensi, memiliki jiwa kepemimpinan, akhlak yang baik dan cinta almamater.
MISI
1. Mengembangkan potensi mahasiswa melalui kegiatan ektrakulikuler agar menjadi sumber daya manusia yang kompeten, memiliki kepedulian sosial, serta memiliki jiwa wirausaha.
2. Mengasah dan membina jiwa kepempimpinan melalui organisasi dan pelatihan-pelatihan.
3. Mengembangkan kegiatan-kegiatan yang bersifat keagamaan untuk menumbuhkan sifat yang jujur dan disiplin.
4. Menggembangkan rasa kepedulian mahasiswa dan alumni terhadap almamater dengan membentuk kegiatan yang bersifat silaturahmi.
5. Memberikan dukungan finansial mahasiswa melalui pengelolaan beasiswa, asuransi dan pelayanan kesehatan.1. Mengembangkan potensi mahasiswa melalui kegiatan ektrakulikuler agar menjadi sumber daya manusia yang kompeten, memiliki kepedulian sosial, serta memiliki jiwa wirausaha.